--> Skip to main content

Hari Jadi Kota Yogyakarta Ke-255 , 7 Oktober 2011 | Jadwal Acara Ulang Tahun Kota Jogja ke-255

Hari Jadi Kota Yogyakarta Ke-255 , 7 Oktober 2011 | Jadwal Acara Ulang Tahun Kota Jogja ke-255- Hari ini merupakan hari bersejarah untuk salah satu kota keraton di jawa yaitu kota Yogyakarta. Tanggal 07 Oktober 2011 merupakan puncak peringatan ulang tahun ke-255 Kota Yogyakarta, Banyak sekali pihak yang merayakan hari jadi kota yogyakarta ini baik dari dinas pemerintahan maupun dari pihak keraton jogja.

Hari ini juga di ramaikan ribuan pesepeda yang sengaja ingin merayakan dan mengisi hari jadi kota jogja yang ke-255. Kini Para pesepeda berjalan menuju tugu untuk menanti detik - detik hari jadi kota jogja ini. berikut Jadwal acara Hut Jogja ke 255 yang di adakan oleh Jogja Java Carnival :
1. Tgl 6 Oktober jam 22.30 Night Ride Kerlap kerlip ngiring calon penganten putri bungsu Sultan HB Ke X.
2. Tgl 7 Oktober jam 14.00 wib Pawai Mozaik Jogja yang akan diikuti sekitar tiga ribu peserta dari pejabat pemerintah daerah, instansi swasta dan anggota TNI serta masyarakat dan kelompok seni.
3. Tgl 8 Oktober s/d 21 Oktober Festival Kelurahan dengan menampilkan potensi seni, budaya dan ekonomi yang ada di 45 kelurahan dan terbuka untuk umum.
4. Jogja Java Carnival tgl 22 Oktober 2011 mulai jam 19.00 wib s/d jam 23.00 start dari Taman parkir Abu Bakar Ali

selain itu masih banyak pihak yang merayakan acara ulang tahun kota jogja seperti acara musik di RCTI yaitu dasyat yang sengaja merayakan hari jadi kota jogja dengan acara HUT Kota Jogja. Hari Jadi Kota Yogyakarta Ke-255 , 7 Oktober 2011 | Jadwal Acara Ulang Tahun Kota Jogja ke-255
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar