--> Skip to main content

Ulang Tahun MNCTV Ke -21 "MNCTV AMA21NG"

MNCTV merupakan salah  stasiun televisi swasta di Indonesia yang mulai mengudara sejak tanggal 20 Oktober 2010 dengan  selogan “selalu di Hati”. Logo dan merek perseroan Bersamaan dengan kehadiran MNCTV, publik dapat menyaksikan peningkatan kualitas dan keragaman tayangan, sebagai hasil dari komitmen untuk memperbaiki kerja dan budaya perseroan.

MNCTV pada awalanya mengunakan nama dan selogan TPI, dimana TPI sendiri didirikan pada tahun 1990 di Jakarta. Sebagai perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa penyiaran televisi di Indonesia. TPI merupakan perusahaan swasta ketiga yang mendapatkan izin penyiaran televisi pada tanggal 1 Agustus 1990, dan sebagai stasiun televisi pertama yang mendapat izin penyiaran secara nasional. TPI mulai beroperasi secara komersial sejak tanggal 23 Januari 1991, dan pada bulan Juli 2006, Media Nusantara Citra (MNC) mengakuisisi 75 % saham TPI. Kini secara resmi TPI bergabung menjadi salah satu televisi yang dikelola MNC yang juga merupakan induk dari RCTI dan Global TV.



Pada tanggal 20 Oktober 2012 MNCTV akan merayakan ulang tahunnya yang ke-21, Dalam perayaan kali ini akan mengambil tema “MNCTV AMA21NG”.  Tema ini diharapkan bisa menjadi sebuah logo kalau MNCTV memang salah satu Media Televisi yang amazing.

Pada perayaan kali ini akan di gelar berbagai acara serangkaian acara yang puncaknya akan di laksankan pada tanggal 20 Oktober 2012, Untuk lebih jelasnya saksikan terus serangkaian acara amazing MNCTV di layar kaca anda.
4.5
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar